Wako Erman Terima Kunjungan Kunker Pj Bupati Sarolangun

    Wako Erman Terima Kunjungan Kunker  Pj Bupati Sarolangun
    Wako Erman Safar terima kunker Pj Bupati Sarolangun

    Bukitinggi— Walikota Bukittinggi Sumatera Barat, H.Erman Safar terima kunjungan kerja Pj.Bupati Sorolangun Jambi pada Kamis siang 03/11/2022 dan rombongannya diterima langsung oleh Wali Kota Bukittinggi, di ruang pertemuan kerja Walikota.

    Pj Bupati Sorolangun, Henrizal, menjelaskan, bahwa kunjungan kerja ini dilakukan untuk mencari masukan terbaik dalam menjalankan pemerintahan dan selain itu, bagaimana upaya pemerintah melaksanakan pembangunan di daerah.

    Walikota Bukittinggi ini sangat komunikatif, dan banyak hal yang membuat kami tertarik ke Bukittinggi ini. Karena Sorolangun, Jambi ini, merupakan daerah perkebunan, khususnya sawit dan tambang.

    “Kami tentunya pelajari bagaimana memberikan pelayanan dan pangan bagi masyarakat Sorolangun, termasuk percepatan pembangunannya, ” ujar Henrizal.

    Wako Erman mengapresiasi kunjungan Bupati Sorolangun tersebut ke Bukittinggi dan banyak hal yang disampaikan untuk kemajuan Kabupaten Sorolangun.

    Tentunya masukan masukan kita sampaikan kepada Bupati Sorolangun. Intinya, kita berikan juga kiat kiat untuk bagaimana setiap SKPD menjalankan programnya secara maksimal.

    “Sehingga apa yang diharapkan oleh kepala daerah dan masyarakat dapat terlaksanakan dengan baik , ” terang Wako. (Linda)

    bukittinggi sumatera barat
    Linda Sari

    Linda Sari

    Artikel Sebelumnya

    Permudah Masyarakat Polsek Banuhampu Buka...

    Artikel Berikutnya

    Kelurahan Pulai Anak Air Giat Penilaian...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Danlanud Sultan Hasanuddin Didampingi Ketua PIA Ardhya Garini Cab.7/D.ll Lanud Sultan Hasanuddin Hadiri Serah Terima Ibu Asuh Wara Daerah ll Koopsud ll
    Hidayat Kampai: Kisah Dunia Akademik yang Terkontaminasi Ulah Para Bahlul
    Sosialisasi Rekrutmen TNI AD di Sekolah-Sekolah
    Hendri Kampai: Koperasi Nasional, Dari Desa untuk Indonesia yang Lebih Berdikari

    Ikuti Kami