Wako Erman Safar Sambangi Posko Evakuasi Erupsi Marapi, Kerahkan Bantuan Tenaga dan Logistik

    Wako Erman Safar Sambangi Posko Evakuasi Erupsi Marapi, Kerahkan Bantuan Tenaga dan Logistik
    Wako Erman Safar beserta istri Walikota Bukittinggi Fiona Agyta Erman Safar Sambangi Posko Evakuasi Erupsi Marapi, Kerahkan Bantuan Tenaga dan Logistik

    Agam-Wali Kota Bukittinggi, Erman Safar sambangi posko evakuasi erupsi marapi, di Batu Palano Kecamatan  Sungai Pua, Agam pada Selasa 5 Desember 2023.

    Wali Kota menyaksikan langsung
    kesiapsiagaan tim sar gabungan dan para relawan dan tim sar gabungan.

    "Pemerintah kota Bukittinggi Bukittinggi turut berdukacita atas musibah erupsi gunung marapi. berbagai upaya akan dilakukan, Pemko Bukittinggi untuk membantu proses evakuasi, " ungkap Wako Erman.

    Wako juga mengerahkan BPBD Bukittinggi untuk membantu tambahan personil, agar membantu proses evakuasi korban yang ada di gunung marapi.

    Selanjutnya, Dinas Sosial Bukittinggi, juga sudah mengirim bantuan logistik yang ditujukan pada relawan dan tim sar gabungan.

    Dinas Kesehatan Bukittinggi juga berikan bantuan, berupa makanan kering, masker, hand sanitizer, obat obatan, vitamin, hand sanitizer dan air mineral serta kantong jenazah.(Linda).

    agam sumatera barat
    Linda Sari

    Linda Sari

    Artikel Sebelumnya

    Wawako Marfendi dan Bupati Agam Sambut Kedatangan...

    Artikel Berikutnya

    Erupsi Gunung Marapi, Wako Erman Safar Instruksikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Mengenal Sosok Serda Wahyu, Babinsa Heroik yang Selamatkan Anak dari Penyanderaan
    Junjung Kebebasan Beragama, Lapas Solok Laksanakan Ibadah untuk Umat Kristiani
    Hidayat Kampai: Ketika Nada Terlarang Mengusik Fokus Siswa
    Hendri Kampai: Saatnya Nikel Bicara! Mimpi Indonesia Menjadi Raja Komponen Kendaraan Listrik

    Ikuti Kami